Postingan

Menampilkan postingan dari November, 2019
Gambar
Prosedur Mengaktifkan dan Mematikan Komputer          Sebelum anda menghidupkan komputer, perhatikan terlebih dahulu apakah perangkat komputer telah terpasang dengan benar. Perhatikan kabel-kabel dan konektor lain yang semestinya terpasang seperti kabel-kabel power CPU,monitor, dan printer. Pada saat menghidupkan dan mematikan komputer harus sesuai dengan prosedur yang benar.  Berikut prosedur mengaktifkan dan mematikan komputer. 1.  Mengaktifkan Komputer                    Proses menghidupkan komputer disebut dengan istilah booting. Booting terbagi menjadi dua cara, yaitu cold boot dan warm boot. A. Cold Boot            Cold boot dalam bahasa Indonesia disebut dengan menghidupkan komputer dalam kondisi dingin.Proses cold boot dilakukan saat kondisi komputer mula-mula ,yaitu dalam keadaan mati (masih dingin).Langkah-langkah cold boot sebagai berikut. 1. Semula,komputer dalam keadaan mati. 2. Selanjutnya,tekan tombol power yang ada pada CPU/Ce